Cara Memperjelas Tulisan yang Buram di Android

AndroidAnyar.id – Beberapa trik cara memperjelas tulisan yang buram di Android bisa dilakukan tanpa aplikasi maupun dengan bantuan aplikasi tambahan.

Tulisan yang blur di HP ini yang dimaksud bukanlah karena ukuran hurufnya terlalu kecil untuk dibaca. Melainkan karena misalnya hasil scan dokumen yang kuran bagus. Atau hasil foto yang kurang jelas.

Kalau untuk membesarkan tulisan di Android yang kekecilan, anda bisa langsung menuju ke pengaturan sistem Android, lalu pada menu tampilan huruf bisa diperbesar agar jelas.

Nah untuk artikel ini adalah cara mempertajam teks blur atau tulisan buram agar bisa dibaca. Sebagai contoh adalah tulisan pada hasil foto yang tidak begitu cerah dan tajam.

Cara Memperjelas Tulisan yang Buram di Android tanpa Aplikasi

Berikut langkah ringkas cara memperbaiki teks buram di HP Android tanpa instal aplikasi tambahan lagi.

1. Disini anda bisa gunakan browser internet, lalu buka situs https://pinetools.com/sharpen-image

2. Pada kolom INPUT IMAGE silakan anda pilih gambar berisi tulisan yang buram yang ingin diperjelas.

Cara Memperjelas Tulisan yang Buram di Android tanpa Aplikasi

3. Di bagian Strength silakan anda bisa geser persentase hingga 75%.

4. Klik tombol SHARPEN! dan tunggu hasilnya muncul.

Baca juga: Cara Membuat ProVid WhatsApp, Foto Profil WA Bergerak

Cara Memperjelas Teks yang Blur di Android dengan Apk

Buat anda yang memiliki masalah teks blur atau tulisan buram ada aplikasi yang dapat memperbaiki tulisan agar lebih jelas.

1. Pasang aplikasi pembaca teks blur ini gratis untuk android.

2. Setelah itu, langsung jalankan dan konfirmasi ijin yang diminta.

3. Di layar pilih saja gambar tulisan yang ingin dipertajam.

4. Pada menu yang tersedia pilih Enhance.

Cara Memperjelas Teks yang Blur di Android dengan Apk

5. Tunggu proses dan simpan perubahan.

Baca juga artikel Cara Memperbaiki Foto yang Rusak di Android.

Itulah informasi terbaru untuk memperjelas tulisan buram atau text blur dengan hp Android. Semoga bermanfaat,.

AndroidAnyar.id

Tentang AndroidAnyar.id

Situs androidanyar.id sebelumnya adalah blog android-anyar.blogspot.com yang kini telah diperbarui agar lebih nyaman bagi pengguna serta meningkatkan pengalaman membaca Cara Memperjelas Tulisan yang Buram di Android.

Tinggalkan komentar